Kamis, 05 Januari 2012

Tenova E800 Flip

Coba-coba review hape china,ah...

Tenova communicate life luncurkan produk terbaru E800 flip up dengan aneka warna yaitu merah, biru, hitam, pink dan putih untuk memenuhi kebutuhan pengguna telepon seluler.
 Pelanggan dapat memiliki produk E800 terbaru tersebut dengan harga murah Rp375 ribu per unit. 2,2 inci QCIF screen, ekspres music, led cover dengan dual SIM Card, High clear pixel camera, bluetooth funtion, 2.2 QCIF screen, support mp3/MP4 (3GP AVI), Radio FM, Support T-Card, flash Light, LED cover, big internel memory plus big sound dan clear sound, touch screen serta big internal memory.
“Produk E800 memang dirilis untuk memenuhi kebutuhan berkomunikasi bagi pengguna handhone saat ini di mana pengguna dapat ber-facebook, twitter dan mempergunakan layanannya dalam aktivitas kehidupan sehari-hari,”
 MP3/MP4 player dan radio FM sebagai fasilitas hiburan dan didukung dengan akses internet. Bearer data yang digunakan adalah GPRS. Lumayan lah untuk membuka situs pertemanan facebook dan aplikasi chatting bagi penggunanya.
Ponsel lokal ini, siap bersaing dengan produk-produk unggulan lainnya. Bagi pengguna yang suka bermain di jejaring sosial ponsel ini menyuguhkan shortcut ke situs jejaring sosial terkemuka seperti Facebook dan Twitter. Untuk yang gemar chatting ponsel QWERTY ini juga menyuguhkan aplikasi chatting.
“Bagi yang ingin memiliki E800 akan dapat menikmati model clamshell pertama dari tenova ini .dengan warna yang mentereng dan menarik. Dan, anda akan mendapatkan kesan elegan dan mewahnya,”








Tidak ada komentar:

Posting Komentar